Menyambut pelaksanaan Tahun
Pelajaran Baru 2016/2017 yang diawali dengan Hari Pertama Sekolah (HPS) yang
bertepatan pada tanggal 18 Juli 2016, Kemendikbud menghimbau dan
mengkampanyekan bagi orang tua untuk dapat mengantarkan anak-anaknya di Hari
Pertama Sekolah (HPS). Karena ini adalah hari yang bersejarah bagi siswa dengan
memasuki jenjang pendidikan yang baru untuk menggapai cita-citanya.
No comments:
Post a Comment